Ruang Fiqih
Alhamdulillah, telah dibuka program belajar ilmu fiqih kelas permulaan. Program ini merupakan kelas informal Daring. Cocok untuk kamu yang ingin belajar Agama Islam dengan sistematis di sela kesibukan yang tengah dijalani.
Belajar ilmu fiqih sangat penting bagi setiap muslim karena hal ini berkaitan dengan muamalah dan praktek-praktek ibadah, apakah ibadah yang dilakukan selama ini sudah sesuai dengan tuntunan rasulullah apakah belum?
Untuk itu kami hadirkan pembelajaran Fiqih Permulaan ini dengan fokus pembahasan “Thaharah dan Sholat”. Dan insyaAllah setelah lulus pembelajaran ini akan ada Fiqih Pertengahan, dan Fiqih Lanjutan